Cara memaksimalkan Internet Speedy dengan setingan DNS | Gio Komputer

Tuesday, November 6, 2012

Cara memaksimalkan Internet Speedy dengan setingan DNS


Sobat Blogger Mania yang menggunakan koneksi Internet Speedy dari Telkomsel, pasti pernah merasakan kendala-kendala berupa tidak maksimalnya penerimaan quota dari yang kita beli melalui paket-paket Internet Speedy.
Waktu perta,a ,emgemal Speedym saya memang sempat dibuat uring-uringan dan hanya bisa menggerutu bahkan bolak balik ke Plaza Telkom untuk urusan yang satu ini. Telepon 147 sudah menjadi barang langganan sehingga setiap redial telepon dipencet pasti Telkom yang nyambung....tapi itu dulu....hehe.
Tips : Sering-seringlah 'Blogwalking' jangan sering-sering ngadu ke '147' atau ke Plaza Telkom.
Mengadu ke mbah google....akan lebih terasa manfaatnya daripada mengadu ke '147'

Baiklah Sobat Blogger Mania kita langsung saja bahas mengenai Cara Memaksimalkan penerimaan Internet Speedy melalui Setting DNS.

Seperti Sobat Blogger maklum, untuk mengetes kecepatan sambungan internet biasanya kita gunakan lewat 'speedy test' seperti ini. 
Apabila Sobat Blogger berlangganan dengan paket speedy 2Mbps, akan tetapi hasilnya seperti dibawah ini, maka tentunya akan membuat Sobat kecewa/kurang puas, karena untuk loading lagu dari youtube saja tak akan kuat.





Biasanya otomatis Sobat Blogger sudah mendapat Setingan DNS dari Teknisi Speedy yang memasang pertama kali koneksi di Rumah Sobat Blogger. DNS yang diberikan tentu saja DNS miliknya Telkomsel sendiri seperti : 
Jika ingin mendapatkan kecepatan yang diinginkan, cobalah MENGGANTI DNS yang sudah ada tersebut dengan beberapa seting DNS alternatif lain yang mungkin saja cocok untuk daerah tempat dimana Sobat Blogger memasang sambungan Internet Speedy.
Misal Untuk Jakarta, karena wilayah Jakarta luas maka setingan yang diberikan TELKOM belum tentu cocok untuk daerah Sobat Blogger berada, karena lokasinya tidak persis di Jakarta akan tetapi di sekitar Jakarta, seperti DEPOK, BOGOR, TANGERANG dll. Untuk itu lakukan pencarian DNS yang bisa didapat secara maksimal dengan memakai beberapa software yang ada. (Sobat bisa 'Blogwalking' untuk mendapatkan ini, dengan kata kunci pencarian ' SOFTWARE PENCARI DNS ALTRNATIF').
Tetapi apabila ingin mengikuti apa yang selalu saya lakukan adalah dengan menggunakan DNS nya GOOGLE, yaitu : 8, 8, 8, 8 dn alternatif DNS: 8, 8, 4, 4.



Jika sudah mengganti DNS tersebut lakukan 'restart'.
Selanjutnya kembali test kecepatan sambungan Internet Sobat Blogger dengan Speedy test atau melalui 'speedtest.net' :


Test your Internet connection speed at Speedtest.net


 


Lihat perbedaan yang terjadi pada kecepatan Download yang semula 1,40 Mbps, menjadi 2,07 Mbps.
Hasil dari setiap wilayah sangat berbeda-beda, teruslah cari Alternatif DNS yang bisa mendapatkan kecepatan yang lebih baik.
Tipsnya : Jangan selalu mengeluh pada '147' atau Plaza Telkom, tapi kuncinya ada pada kita sendiri, apakah kita termasuk orang yang 'kreatif' atau bisanya hanya mengeluh....Sobat Blogger sendiri yang menentukan.
Selamat mencoba.
Keep Blogging.

No comments: